Info Seputar Pendidikan Terbaru
Info Seputar Pendidikan Terbaru
SBMPTN 2014 merupakan seleksi masuk Perguruan Tinggi Negeri melalui jalur tes tulis. SBMPTN dilaksanakan untuk memberi kesempatan kepada lulusan SMA/MA/SMK/MAK tahun 2012 dan 2013, untuk mengikuti seleksi pada tahun 2014.